Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Disrupsi Perilaku Masyarakat di Masa Pandemi

29 Maret 2022   10:30 Diperbarui: 29 Maret 2022   10:35 314 1
Seiring berkembangnya ilmu pengetahuan dan ilmu kebudayaan yang ada di Indonesia, kerap kali ditemukan adanya sikap manusia yang ikut berkembang, sesuai dengan perkembangan IPTEK, budaya, dan lain sebagainya. Tentu saja perubahan sikap ini menjadi salah satu hal yang paling sering dilihat oleh pemerintah. Pemerintah tak semata membiarkan perkembangan tersebut berjalan tanpa arahan. Karena seperti yang kita tahu, perubahan yang dihasilkan dapat berupa perubahan yang baik atau setidaknya dapat mencerminkan tata krama dalam perilaku (ciri khas warga Indonesia) dan berupa perubahan perilaku yang kurang berkenan atas berkembangnya suatu ilmu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun