Setelah beberapa menit kami sampai di objek wisata Tuan Nagani, Kab. Humambas, Prov. Sumut, hujanpun mulai menyapa kami. Mulanya hanya rintik biasa. Namun semakin lama, hujan makin deras. Akhirnya kami hanya menghabiskan waktu di Cafe Hasian yang berada dilokasi objec wisata ini.
KEMBALI KE ARTIKEL