Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dampak Covid-19 terhadap Perekonomian Karyawan Kecil di Indonesia

19 Juli 2021   17:13 Diperbarui: 19 Juli 2021   17:39 244 1
Coronavirus atau nama kerennya adalah CORONAVIRUS DISEASE, yang lebih kita kenal dengan Covid-19 yang sedang mewabah saat ini. Menurut beberapa artikel mengenai virus yang viral ini, Coronavirus termasuk dalam kelompok virus RNA yang dapat menyebabkan penyakit pada spesies mamalia dan burung. Virus ini biasanya akan menginfeksi saluran pernapasan dengan tingkat keparahan berkisar dari ringan hingga mematikan pada manusia.

Coronavirus itu punya keluarga loh gengs, yaitu termasuk dalam subfamily Orthocoronavirinae, family Coronaviridae, ordo Nidovirales. Coronavirus yang juga merupakan virus yang memiliki hubungan dengan RNA dan nukleokapsid simetri heliks. Virus ini dibungkus dengan protein icosahedral. Coronavirus memiliki duri diatas permukaan virus, yang  mirip dengan bentuk corona matahari berdasarkan pengamatan para ahli dengan menggunakan Mikroskop Elektron (ME). Wah makanya bentuk Coronavirus kaya matahari ya gengs.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun