Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Fitur Terbaru iPhone di IOS 18 yang Wajib Kamu Ketahui

12 Oktober 2024   21:03 Diperbarui: 12 Oktober 2024   21:08 251 5
Halo peeps kamu udah tau belum kalau Apple dengan resmi meluncurkan IOS 18 pada tanggal 11 Juni 2024, IOS 18 ini memberikan banyak sekali update yang membuat handphone kamu lebih menarik dan lebih mudah diakses loh peeps. APPLE menambahkan fitur baru untuk mengatur Widget dan Ikon di layar, termasuk ukuran, warna, dan posisi. Control Center kini lebih mudah diakses, Aplikasi kamera juga memberikan banyak fitur-fitur terbaru yang pastinya sudah kalian inginkan dari lama. Namun, apakah semua perangkat iPhone bisa mendapatkan pembaruan ini? Berikut daftarnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun