Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Perpustakaan adalah Koentji! Membangun Semangat Literasi Melalui Revitalisasi Perpustakaan SD Kasatriyan Surakarta Bersama Kampus Mengajar 7

16 Juni 2024   19:14 Diperbarui: 16 Juni 2024   19:24 257 0
Surakarta, 16 Juni 2024 -- Program Kampus Mengajar (KM7) kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kemampuan literasi dan numerasi siswa melalui serangkaian kegiatan kreatif dan partisipatif. Dalam rangka implementasi Program Literasi dan Numerasi, mahasiswa yang diterjunkan di SD Kasatriyan Surakarta telah melaksanakan berbagai aktivitas yang melibatkan siswa dan guru. Hal ini tujuan menciptakan lingkungan pembelajaran yang lebih kaya dan interaktif.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun