Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Speech Delay: Peran Terapi Wicara Dalam Mengatasi Speech Delay Pada Anak

23 Mei 2024   23:00 Diperbarui: 24 Mei 2024   08:09 84 0
Perkembangan bahasa dan bicara pada anak harus segera dikenali oleh orang tua agar segera mendapatkan layanan yang tepat sesuai kebutuhan. Masa-masa keterlambatan berbicara pada anak akan menjadikan kekhawatiran dan kegelisahan dalam pikiran orang tua. Solusi yang dapat dilakukan oleh orang tua adalah konsultasi dengan dokter. Jenis-jenis speech delay yang bisa saja dialami oleh anak usia dini:

  • Specific Language Impairment (Gangguan perkembangan bahasa yang terjadi pada anak-anak yang memiliki kognitif normal, tidak ada gangguan pendengaran, atau gangguan neurologis).
  • Speech and Language Expressive Disorder  (Gangguan yang mempengaruhi kemampuan anak untuk mengekspresikan diri melalui bahasa lisan).
  • Centrum Auditory Processing Disorder (Gangguan yang mempengaruhi cara otak memproses atau mengiterpretasikan suara).
  • Pure Dysphatic Development (Kondisi dimana anak kesulitan dalam perkembangan bahasa dan terjadi tanpa adanya keterlambatan)
  • Gifted Visual Spatial Learner (Mereka cenderung berpikir dalam gambar dan memiliki kemapuan dalam memahami dan mengingat tata letak).
  • Disynchronous Develompent (Kondisi seorang anak yang sangat maju dalam satu area tetapi tertinggal dalam area lainnya).
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun