Karakteristik pembelajaran abad 21 sekarang ini tidak terlepas dari teknologi informasi dan komunikasi. Oleh sebab itu dalam meningkatkan kualitas, penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) dalam pembelajaran dapat meningkatkan mutu pendidikan serta mengurangi adanya gagap teknologi, perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) seperti internet, komputer dan lain-lain membawa pengaruh terhadap kompetensi yang harus dimiliki oleh seorang guru.
KEMBALI KE ARTIKEL