Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Rayakan Hari Guru Siswa Siswi MTs N 6 Gelar Pentas Kejutan untuk Bapak Ibu Guru

4 Desember 2024   10:45 Diperbarui: 4 Desember 2024   11:23 33 0
Bantul (MTs N 6 Bantul - Senin 25 November 2024 MTsN 6 Bantul sukses menggelar pentas seni yang meriah dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional. Seluruh siswa dari kelas 7, 8, dan 9 menampilkan berbagai pertunjukan menarik, seperti lagu dan puisi. Acara yang berlangsung meriah ini berhasil membuat para guru merasa senang dan bangga.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun