Tamu itu adalah Begawan Wisrawa, pertapa dari Negeri Lokapala. Begawan Wisrawa datang ke Alengka, memang dengan niat melamar putri tersebut untuk dijodohkan dengan anaknya, Prabu Danaraja, raja Kerajaan Lokapala. Wisrawa disambut ramah. Mereka bersahabat sejak muda, meskipun Wisrawa berwujud manusia tampan terlebih dalam menjalani Sastra Jendra yang memang sudah sempurna, sedangkan satunya berwujud raksasa kendati puterinya seorang gadis jelita.
KEMBALI KE ARTIKEL