Keberadaan pendidikan di indonesia sangat berimplikasi dengan proses berkembangnya suatu negara di masa mendatang. Pendidikan bagi masyarakat kalangan bawah adalah salah satu bentuk cara untuk meningkatkan stratifikasi sosialnya. Pandangan ini masih saja menjadi mainstream dan tolok ukur penghormatan terhadap individu tertentu yang masih melekat. Inilah yang menjadi salah salah alasan berbagai orang berebut untuk memperoleh pendidikan setinggi tingginya.