Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kurma Pilihan

Lebaran yang Dulu, Bukanlah Lebaran yang Sekarang

28 Mei 2020   14:06 Diperbarui: 28 Mei 2020   14:42 1060 2
Masih ingat lagu Tegar “aku yang dulu bukanlah yang sekarang?". Sepertinya lagu itu mencerminkan kondisi lebaran saat ini dengan lebaran sebelumnya. Biasanya ketika lebaran orang-orang akan saling bersalam-salaman meminta maaf satu sama lain, silaturahim ke rumah-rumah, membagikan THR kepada anak-anak, dan makan bersama keluarga. Namun, pada saat ini di tahun 2020 diketahui Pandemi Covid-19 sedang mewabah di dunia, seluruh aktivitas yang normal berubah seketika menjadi pshysical distancing atau sosial distancing.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun