Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Hayuk Menilai Diri Sendiri dengan SWOT

2 Juli 2011   00:29 Diperbarui: 26 Juni 2015   04:00 8903 0
Ada yang tau dung apa itu analisis SWOT? Nah kalo ada yang belum tau biar saya beritahu, Analis Swot biasanya digunakan oleh suatu perusahaan untuk menilai perusahaaannya. Atau dalam bahasa ilmiahnya, Analisis SWOT merupakan salah satu metode untuk menggambarkan kondisi dan mengevaluasi suatu masalah, proyek atau konsep bisnis yang berdasarkan faktor internal (dalam) dan faktor eksternal (luar) yaitu Strengths, Weakness, Opportunities dan Threats.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun