Sebagai teman, apa sih yang akan kamu lakukan ketika ada temanmu bercerita mengenai masalahnya? Respons seperti apa yang akan kamu berikan? Mungkin beberapa dari tanggapanmu akan seperti “ tetap semangat dong” atau “yaelah masih gitu doang juga” atau malah “halah, itu mah belum seberapa, aku lebih parah…” hmm, menurut kamu nih respons yang semacam itu tepat nggak sih atau justru sebaliknya? Dan buat kamu yang mempunyai masalah, apakah jawaban seperti itu justru bikin kamu kesal dan kecewa?
KEMBALI KE ARTIKEL