Secara bahasa sholat berarti doa atau permohonan. Shalat dalam arti doa atau permohonan sudah di kenal oleh masyarakat arab sebelum zaman islam, bahkan sudah menjadi budaya mereka.sholat dalam tradisi masyarakat arab sebelum zaman islam atau Masyarakat jahiliyah adalah doa atau mantra mantra yang di panjat kan ke pada dewa dewa yang dipersonifikasikan pada patung patung. Mereka melakukan ritual tersebut di depan ka’bah karena patung patung mereka di simpan di atas nya. Disebut kan dalam artian Q.S. Al Anfal [8] : 35 “ Shalat mereka di sekitar baitullah tidak lauin hanyalah siulan dan tepuk tangan. Maka, rasakan lah azab ini karna kamu selalu kufur.” Jadi salat bagi Masyarakat arab jahiliyah tiada lain hanyalah ritual dalam sistem kepercayaan kepada dewa dewa.
KEMBALI KE ARTIKEL