Pada gelaran sea games ke 30 Filipina, Indonesia berada satu grup bersama Vietnam, Kamboja dan tuan rumah, Filipina. Kebringasan Rivan cs mampu membuat ambyar seluruh pendukung Vietnam, Kamboja dan Filipina. Tak tanggung-tanggung, anak asuhan Li Qiujiang mampu mengunci kemenangan dengan skor meyakinkan 3-0.
KEMBALI KE ARTIKEL