Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Belajar Sambil Bermain atau Bermain Sambil Belajar Bersama Robot

31 Oktober 2017   23:53 Diperbarui: 1 November 2017   00:13 439 0
Robot merupakan salah satu permainan yang sangat disenangi oleh anak. Anak menganggap robot adalah salah satu teman yang bisa menemaninya disaat dia mulai bosan dengan permainannya yang lain. Mengapa? Karena, selain bisa memancarkan cahaya yang berwarna-warni dan mengeluarkan suara, robot juga bisa digunakan sebagai salah satu media pembelajaran di kelas untuk membantu guru menyampaikan pelajaran yang belum bisa disampaikan secara langsung kepada siswa khususnya di pendidikan anak usia dini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun