Gentan, Bendosari (9/8) - Desa Gentan, yang terletak di Kecamatan Bendosari, memiliki tradisi kesenian karawitan yang kaya dan bernilai budaya tinggi. Namun, seiring dengan berjalannya waktu, kosakata khas yang terkait dengan kesenian karawitan ini semakin terkikis dan terabaikan.
KEMBALI KE ARTIKEL