Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pembelajaran Bahasa Arab: Masalah dan Solusi

28 Agustus 2023   10:00 Diperbarui: 28 Agustus 2023   10:07 562 3
Bahasa Arab merupakan salah satu bahasa yang dipelajari dalam satuan pendidikan di Indonesia terlebih pada sekolah yang berbasis agama. Hal ini sebagai jawaban dari peningkatan kebutuhan masyarakat untuk mempelajari Bahasa Arab. Menurut Al-Khuli (2010:22) kebutuhan terhadap bahasa arab disebabkan oleh faktor-faktor berikut:

  • Bahasa Arab merupakan bahasa Al-Qur'an.
  • Bahasa Arab merupakan bahasa sholat.
  • Bahasa Arab merupakan bahasa hadits.
  • Kedudukan bahasa Arab dari sisi ekonomi.
  • Banyaknya pengguna bahasa arab
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun