Bisnis keluarga adalah bisnis dimana satu atau dua keluarga memiliki lebih dari setengah saham yang beredar. Bisnis keluarga biasanya didirikan, dioperasikan dan dikelola oleh anggota keluarga, meskipun beberapa bagian dapat dikelola oleh profesional di luar keluarga (Marpa, 2012). Perkembangan bisnis keluarga juga tidak dapat lepas dengan perencanaan suksesi kepada generasi berikutnya. Karena kondisi dan situasi berbeda untuk setiap generasi, setiap pemimpin pasti akan merancang perencanaan yang berbeda untuk setiap generasi. Namun, hal ini dapat menyebabkan konflik yang dapat merusak bisnis.Â
KEMBALI KE ARTIKEL