Pelayanan e-ktp berbasis online dapat memberikan kemudahan dan sangat terjangkau bagi masyarakat untuk mengetahui berbagai informasi-informasi mengenai pendaftaran e-ktp. Pembuatan e-ktp online ini sudah hampir sering digunakan bahkan, sangat jarang sekali masyarakat membuatnya secara langsung seperti mendatangi kecamatan atau dukcapil.
KEMBALI KE ARTIKEL