Kematangan psikologis adalah perkembangan individu menuju perilaku dewasa yang dipengaruhi oleh faktor biologis dan sosial, serta menentukan kesiapan belajar. Dalam pendidikan, penting mempertimbangkan kematangan agar pembelajaran sesuai tahap perkembangan.Â
KEMBALI KE ARTIKEL