Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kelangkaan Minyak Goreng Timbulkan Kerugian dan Keresahan di Kalangan Masyarakat

1 Juni 2022   20:48 Diperbarui: 1 Juni 2022   20:59 549 1
Beberapa bulan belakangan ini terjadi kelangkaan minyak goreng yang belum diketahui pasti penyebabnya. Kejadian ini berimbas pada kenaikan harga minyak goreng yang cukup signifikan. Berawal dari harga kurang lebih Rp 12.000/liter menjadi Rp 22.000/liter. Kenaikan harga minyak goreng ini ditentukan dari merk minyak goreng tersebut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun