Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story

Lahan Bekas Tambang Dijadikan Destinasi Wisata Bergengsi dan Raih Penghargaan Internasional

12 November 2020   12:04 Diperbarui: 12 November 2020   12:10 456 1
Lahan bekas tambang seluas 5 hektar baru saja launching pada 1 januari 2020 kemarin. Wisata Setigi (Selo berarti batu, Tirto berarti air, Giri berarti bukit) merupakan salah satu destinasi wisata yang sedang naik daun dan intagramable di Gresik. Setigi juga kerap menjadi alternatif liburan bagi wiasatawan asing. Wisata alam ini berkonsepkan edukasi peradaban sehingga teman Traveler tidah hanya di manjakan oleh alamnya yang indah namun juga sembari menambah ilmu pengetahuan yang didalamnya tertadapat banyak sejarah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun