Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup Pilihan

Menggairahkan Gaya Hidup Donor Darah

3 November 2020   13:12 Diperbarui: 3 November 2020   13:26 173 16
Donor darah bagi sebagian orang mungkin belum terbiasa dilakukan secara rutin.

Banyak faktor yang mempengaruhi diantaranya Karena faktor takut, ketidaktahuan akan manfaat donor darah rutin atau mungkin pernah donor darah tapi itu juga karena terpaksa karena kebetuhan mendesak karena ada saudara atau tetangga yg membutuhkan ketika akan di oprasi di Rumah Sakit

Tapi pernahkah anda memutuskan untuk membiasakan donor darah menjadi gaya hidup yg rutin dilaksanakan?

Alhamdulilah saya sendiri sudah melakukannya. Saya sudah rutin melakukan donor darah setiap 3 bulan sekali.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun