SIDOARJO-Wabah Corona Virus Disease yang biasa dikenal sebagai Covid-19 pertama kali muncul di Cina pada akhir tahun 2019. Menurut WHO, saat ini 216 negara telah terinfeksi virus corona. Berdasarkan data laman covid19.go.id, angka kasus terkonfirmasi di Indonesia hingga Rabu (01 Juli 2020) mencapai 57.770. Khususnya pada provinsi Jawa Timur dengan angka 12.321 kasus terkonfirmasi.
KEMBALI KE ARTIKEL