Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa UNAIR Berikan Edukasi tentang Gizi Ibu Hamil dan Calon Pengantin

31 Desember 2023   17:59 Diperbarui: 31 Desember 2023   18:33 68 1
Mengusung kegiatan yang meliputi: LADUNI (Layanan Terpadu Pranikah); SBCC-BESTIEZ (Social Behaviour Change Communication: Bunda Teredukasi Sehat, Hebat, Peduli Gizi); dan FORMULA PANGAN BERIMAN (Fomulasi Pangan lokal Seimbang, Beraga, Berbasis Hewani). Mahasiswa UNAIR yang tergabung dalam Belajar Bersama Komunitas (BBK) Tematik Kampung Emas Tahun 2023 diterjunkan ke 153 kelurahan di Kota Surabaya sebagai bentuk kontribusi nyata mendukung program penurunan prevalensi balita stunting di Indonesia khususnya Kota Surabaya. Kegiatan yang berlangsung dari bulan November hingga Desember 2023 dimulai dengan melakukan analisis situasi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun