Indonesia adalah negara demokrasi, merupakan sebuah pernyataan ideologis dan faktual yang tidak dapat disanggah. Menurut KBBI, demokrasi adalah bentuk atau sistem pemerintahan yang seluruh rakyatnya turut serta memerintah dengan perantaraan wakilnya yang terpilih. Demokrasi yang kekinian adalah demokrasi yang dapat meningkatkan partisipasi masyarakat dalam politik sehingga mampu menjadi jawaban dari setiap masalah-masalah kebangsaan saat ini.Â
KEMBALI KE ARTIKEL