Seiring berkembangnya teknologi, semakin beragam alternatif bagi investor menanamkan modalnya. Tak heran, dengan bekennya istilah
fintech atau finance technology di beberapa tahun belakangan ini, istilah
Peer to Peer Lending atau P2P Lending juga ikut mencuat. Bahkan, sektor fintech disinyalir akan menjadi tren untuk lima tahun ke depan. Secara singkat, P2P Lending sendiri ialah metode peminjaman uang dari lender (investor) kepada borrower (peminjam) yang biasanya dilakukan melalui penyedia layanan atau platform online.Â
KEMBALI KE ARTIKEL