Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Alternatif Perbankan: Mendorong Pembangunan Ekonomi Berkelanjutan Melalui Peran Lembaga Keuangan Bukan Bank

15 Oktober 2023   10:00 Diperbarui: 15 Oktober 2023   10:38 226 3
Pembangunan ekonomi berkelanjutan mulai mendapatkan perhatian khusus di seluruh dunia. Pembangunan berkelanjutan ini menjadi tujuan yang penting bagi perekonomian di suatu negara. Di tengah meningkatnya kesadaran akan perubahan pada beberapa elemen seperti iklim, isu sosial, dan lingkungan peran lembaga keuangan bukan bank menjadi penting dalam mendorong pembangunan ekonomi yang berkelanjutan. Lembaga keuangan bukan bank merupakan lembaga yang bergerak dalam bidang keuangan, namun tidak memiliki status sebagai bank komersial atau lembaga bank tradisional. Lembaga keuangan bukan bank berperan dalam mengatur dan menyediakan berbagai layanan keuangan yang beragam. Beberapa contoh lembaga keuangan bukan bank yaitu lembaga keuangan mikro, perusahaan asuransi, pegadaian, koperasi simpan pinjam, dan perusahaan modal ventura.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun