Pada bulan Juni tahun lalu, mata uang yen Jepang mengalami pemerosotan parah hingga terhadap dolar Amerika Serikat di awal perdagangan Asia. Hal ini mencetak rekor baru bagi Jepang sejak Oktober 1998, bahkan pemerintah Jepang menanggapnya sebagai sejarah "buruk". Sebelumnya, kurs yen terus merosot sebanyak nyaris 10% di sepanjang bulan Juni 2015 hingga akhirnya menyentuh level terendahnya di tahun 2022. Menurut kelompok perbankan Belanda ING Group, yen Jepang menjadi salah satu mata uang yang paling terpuruk di dunia tahun 2022.
KEMBALI KE ARTIKEL