Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Pemanfaatan Leaflet sebagai Media Pendukung Kegiatan Edukasi pada Remaja Sekolah Menengah Atas sebagai Upaya Pencegahan Stunting Sejak Dini

2 November 2024   21:33 Diperbarui: 3 November 2024   13:10 131 0
Pada periode 1 Juli hingga 20 Oktober 2024, Prodi Kesehatan Masyarakat Universitas Negeri Semarang mengadakan Program PKL MBKM SKM Penggerak. Para mahasiswa melaksanakan Program Praktik Kerja Lapangan di 3 lokus, yaitu lokus instansi, lokus sekolah, dan lokus masyarakat. Program ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam menyelesaikan permasalahan kesehatan yang ada pada setiap lokus melalui 11 tahapan siklus pemecahan masalah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun