Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Jejak Langkah PMM 2 di Vihara Vipassana Graha Lembang

18 Oktober 2022   19:40 Diperbarui: 18 Oktober 2022   19:44 82 0
Dalam pertemuan modul nusantara di awal bulan oktober (2022), Dosen dan para mentor melibatkan mahasiswa inbound universitas pendidikan indonesia (UPI) dalam program yang masih berjalan yaitu pertukaran mahasiswa merdeka ke-2 (PMM2) dalam kegiatan kebhinekaan kali ini mahasiswa mengunjungi salah satu pusat meditasi yang berada di Kec.Lembang Kab.Bandung barat tempat meditasi sekaligus tempat beribadah para umat budha yang ternyata memiliki kesan tersendiri dalam kunjungan ini. penulis sendiri terkesan dengan bangunan yang tenang dan sunyi serta disini para mahasiswa disambut hangat oleh Bhante yang sedang bertugas. Bangunan besar ini ternyata dibangun pada tahun 1990 yaitu peletakkan batu pertama dan bangunan nya sendiri selesai pada tahun 1993 dengan identik warna kuning emas dan putih melengkapi warna khas agama budha di kota bandung. Vihara ini sendiri memiliki jemaah sekitar 200 dan 25 Bhante, penulis melihat setiap orang yang selesai berdo'a mereka meltakkan koin-kkoin dalam wadah yang disediakan ternyata adah tersebut sebagai tempat amal atau sedekah para jemaah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun