Bimbingan konseling adalah layanan yang memberikan bantuan secara berkelanjutan oleh seorang konselor kepada peserta didik agar mencapai kemandirian dalam pemahaman, penerimaan, pengarahan, dan pengembangan diri untuk mencapai perkembangan optimal dan menyesuaikan diri dengan lingkungan. Dalam hal ini, layanan bimbingan konseling membantu meningkatkan kemandirian dengan memberikan pengetahuan tambahan dan strategi lain secara teratur, berkesinambungan, dan berkelanjutan.Â
KEMBALI KE ARTIKEL