Seiring dengan berjalannya waktu wabah covid-19 tidak terasa sudah melanda selama 1 tahun lebih. Musibah ini membuat pergeseran didalam dunia pendidikan yang dilakukan secara daring. Hari demi hari beranjak ke tahun pelajaran baru, dunia Pendidikan sudah banyak sekali meluluskan para siswa siswi nya di dalam pencapaian pembelajaran untuk melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi.
KEMBALI KE ARTIKEL