Nyadran merupakan budaya yang awal mulanya berasal dari tradisi hindu. Jaman dulu, nyadran diiringi oleh penyembelihan kambing serta menggantung kepala kambing didepan pintu maupun di perempatan jalan. Dalam masa penyebaran Islam, walisongo mencoba mengubah tradisi itu dengan doa-doa dan tahlil serta pembersihan makam di makam leluhur.
KEMBALI KE ARTIKEL