Bayi yang baru lahir memiliki kulit yang masih merah dan sangat lembut, karenanya
bayi baru lahir rentan terkena ruam kulit. Ada berbagai jeni ruam kulit pada bayi baru lahir. Tak perlu panik, karena sebagian besar jenis ruam ini tidak berbahaya dan bisa hilang dengan sendirinya.
KEMBALI KE ARTIKEL