Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Cinta dalam Selembar Sarung

8 November 2010   01:23 Diperbarui: 26 Juni 2015   11:47 131 8
Kepedulian berbagai kalangan diluar birokrasi pemerintah terhadap ribuan rakyat di tenda-tenda / tempat pengungsian akibat bencana alam terus mengalir, seolah ingin mengimbangi aliran lumpur lava dari semburan gunung Merapi. Bantuan dalam bentuk dana masuk melalui rekening-rekening yang terpublikasi di media massa. Bantuan kebutuhan pokok dan perlengkapan lainnya datang dari berbagai kalangan masyarakat di seluruh penjuru tanah air, makanan, pakaian dan obat-obatan disumbangan dengan sukarela oleh masyarakat sebagai tanda kepedulian kepada sesama warga masyarakat yang berdesakan di tempat-tempat pengungsian.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun