Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Self Esteem dan Kesehatan Mental: Hubungan Erat yang Harus Kamu Ketahui

20 Desember 2024   14:00 Diperbarui: 20 Desember 2024   14:13 36 0
Kesehatan mental adalah salah satu aspek terpenting dalam kehidupan kita, tetapi seringkali terabaikan karena kesibukan sehari-hari. Kesehatan mental merupakan suatu kondisi dimana individu memiliki kesejahteraan yang tampak dari dirinya yang mampu menyadari potensinya sendiri, memiliki kemampuan untuk mengatasi tekanan hidup normal pada berbagai situasi dalam kehidupan. (Purwanti, 2023). Hal itu dapat terjadi jika kita memiliki self esteem yang tinggi, kita cenderung memiliki pandangan yang positif tentang diri sendiri dan lebih mampu menghadapi tantangan hidup dengan penuh keyakinan. Apa itu self esteem? Yuk, simak penjelasan selengkapnya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun