Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Edukasi Manajemen Stres dan Pencegahan Stunting Melalui Seminar Yang Digelar Mahasiswa Psikologi Untag Surabaya di Kecamatan Tambaksari, Surabaya

9 Juli 2024   13:10 Diperbarui: 9 Juli 2024   13:32 61 0
Mahasiswa Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya ikut serta dalam kegiatan Sekolah Orangtua Hebat yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Surabaya. Program ini di selenggarakan di beberapa kecamatan yang ada di Surabaya guna meningkatkan wawasan serta kesadaran para orang tua agar dapat meningkatkan kualitas pemahaman mereka mengenai permasalahan-permasalahan yang sedang di hadapi di tiap-tiap kecamatan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun