Pilkada 2020 serentak dilakukan di beberapa daerah, khususnya Kota Tangerang Selatan. Â Kota yang kini telah berusia 11 tahun akan melaksanakan Pilkada yang ke-3 . Pemandangan Kota Tangerang Selatan pun mulai berubah, kini banyak baliho "Raksasa" yang terpampang wajah-wajah bakal calon Walikota Tangerang Selatan disepanjang jalan.
KEMBALI KE ARTIKEL