Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Peran Kader Posyandu: Sebagai Ujung Tombak dalam Penurunan Stunting

23 Juni 2024   23:05 Diperbarui: 23 Juni 2024   23:09 45 0
Peran kader dalam posyandu sangat penting dalam upaya penurunan stunting. Kader posyandu berperan sebagai pemberdaya masyarakat, memberikan edukasi tentang stunting, melakukan pengukuran dan penimbangan pada balita untuk mendeteksi stunting. Namun demikian, terdapat beberapa hambatan dalam menjalankan perannya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun