Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Penggunaan Bahasa di Ruang Publik dan Kegiatan Pengabdian Masyarakat di Lingkungan Sekolah

23 Juni 2024   12:40 Diperbarui: 23 Juni 2024   12:48 35 0
Bahasa adalah sebuah sistem komunikasi yang kompleks yang memungkinkan manusia untuk menyampaikan ide, pikiran, dan perasaan kepada orang lain. Bahasa dapat berupa lisan (ucapan) atau tulisan. Bahasa bisa diggunakan pada ruang publik. Ruang publik? ya ruang publik atau bisa dikatakan tempat umum. Teman-teman tau ga sih kalau penggunaan Bahasa di ruang publik itu berupa brosur, papan pengumuman atau tempat lain yang bisa dibacaa oleh khalayak umum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun