Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Analisis Hadits di Sekolah dan Madrasah

29 November 2023   07:56 Diperbarui: 29 November 2023   08:04 83 1
Analisis adalah suatu kegiatan untuk memeriksa atau menyelidiki suatu peristiwa melalui data untuk mengetahui keadaan yang sebenarnya. Hadits adalah perkataan, perbuatan, ketetapan dan persetujuan dari Nabi Muhammad yang dijadikan landasan syariat Islam. Sedangkan, analisis hadits adalah proses penting untuk memahami, menyiarkan, dan menginterpretasi sejarah hadits Islam. Metode analisis hadits melibatkan beberapa pendekatan termasuk sanad (sandaran), matan (teks), rawi (periwayat), kesesuaian dengan Al-Qur'an, perbandingan hadits, kritik terhadap perawi, dan konteks sejarah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun