Security Dilemma dapat didefinisikan sebagai kondisi di mana tindakan untuk meningkatkan keamanan negara yang satu dianggap sebagai ancaman oleh negara lain, sehingga memicu peningkatan persenjataan dan meningkatnya ketegangan di antara negara-negara yang terlibat.
KEMBALI KE ARTIKEL