Seringkali ketika kita sedang melakukan browsing internet, pada halaman yang kita tuju banyak sekali penawaran atau iklan-iklan yang menawarkan pengelolaan uang di internet seperti pengelolaan uang di pasar uang (FOREX dll), pengelolaan uang di pasar saham (OPTION, SHARE, MUTUAL FUND dll), pengelolaan uang berbasis MLM, pengelolaan uang berbasis Iklan (
PTC, Matrix dll) dan banyak lagi. Ada yang bener-benar menghasilkan return yang lebih baik, dibandingkan kita naruh uang di bank tapi ada juga yang bohong alias menipu sehingga uang kita hilang. Karenanya berhati-hati lah. Perkenankan berdasarkan pengalaman saya selama ini dalam melakukan investasi melalui/di internet berbagi tips bagaimana caranya menilai penawaran yang diberikan ke Anda itu benar-benar dapat menghasilkan return yang lebih besar dibandingkan dengan menaruh uang di bank.
- Baca secara teliti penawaran yang diajukan ke Anda, sehingga minimal Anda kan mengetahui lebih detail dan jelas bagaimana uang Anda akan diputar, perhitungan return yang didapat (masuk akal atau tidak dibandingkan investasi yang Anda tanam), berapa lama hasil return yang kan didapat, cara pembayaran return ke Anda, cara penarikan kembali investasi Anda dan biaya pengelolaan uang (tinggi atau rendah).
- Teliti website atau badan atau penyelenggara pengelolaan uang tersebut, dengan cara mengunjungi situs resmi atau perorangan pemberi autorisasi atau rekomendasi terhadap penyelenggara pengelolala uang tersebut, sehingga Anda bisa mengetahui apakah “legit” atau benar-benar membayarkan hasil investasi ke Anda atau tidak, melihat dari hasil review yang mereka lakukan terhadap penyelenggara pengelolaan uang teresebut dan lainnya. Berikut penyelenggara atau badan atau website yang Anda bisa kunjungi PTC Investigation, HYIP Investigation, FOREX blog, FPA Scam Investigation tuk mengetahui legitimasi penyelenggara pengelolaan uang Anda. Rekomendasi saya adalah ikuti saran teman yang pernah melakukan investasi sebelumnya dan memang benar mendapatkan uang, salah satu yang saya rekomendasikan adalah JustBeenPaid, karena di JustBeenPaid saya telah menerima return lebih dari US$40.00 berikut salah satu bukti dibayarnya hasil investasi saya.
KEMBALI KE ARTIKEL