Jurusan S1 Farmasi
UNIVERSITAS PERINTIS INDONESIA
Bahaya Penyalahgunaan Obat Batuk Oleh Kaum Remaja
Apa itu obat..?
Obat adalah bahan tunggal atau campuran yang digunakan pada bagian dalam maupun bagian luar tubuh, guna mencegah, meringankan, maupun menyembuhkan penyakit pada makluk hidup dalam dosis tertentu. Obat itu sendiri hanya bisa di racik oleh ahli di bidangnya. Meskipun obat dapat menyembuhkan, tetapi obat dapat menjadi racun tergantung pada cara penggunaannya. Oleh karena itu dalam menggunakan obat perlu diketahui efek obat tersebut, penyakit apa yang diderita, berapa dosisnya serta kapan dan dimana obat itu digunakan.