Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN MBKM Peduli Stunting UM 2023 Adakan Edukasi Bertemakan Kespro dan Pernikahan Dini di SMAN 1 Puncu, Bagaimana Dampaknya pada Remaja?

17 Desember 2023   20:38 Diperbarui: 17 Desember 2023   21:04 103 0
Fenomena pernikahan dini masih menjadi problematika yang  mengikat Kabupaten Kediri. Apalagi jika mengingat bahwa pernikahan dini merupakan salah satu faktor meningkatnya angka kejadian Stunting. Pada 2021, angka dispensasi pernikahan dini terhitung mencapai 620 kasus yang pada 2022 menurun menjadi 569 kasus. Kecamatan Puncu menjadi salah satu kecamatan dengan angka pernikahan dini tertinggi di Kabupaten Kediri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun