Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Kota di Sisi Timur Sulawesi Tengah

25 Juli 2019   00:05 Diperbarui: 25 Juli 2019   00:17 5 0
Banggai adalah kabupaten di ujung timur sulawesi tengah yang menawarkan beragam keindahan alam dan eksotis khas timur Sulawesi. Sebagai ibu kotanya kota luwuk adalah pusat nadi kabupaten Banggai. Luwuk bisa di capai melalui bandara Syukuran Aminudin Amir yang berjarak 13 Kilometer dari pusat kota dengan jarak tempuh 10-15 menit.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun