Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

"Air, Untuk Semua" Membangun Masa Depan Bersama di Teras Bermain Sinau Haura

1 Januari 2024   22:34 Diperbarui: 3 Januari 2024   13:23 307 1
Kegiatan CSR tak selalu identik dengan dunia korporasi besar. Buktinya, pada akhir tahun yang baru saja berganti tepatnya pada tanggal 29 Desember 2023, beberapa mahasiswa dari Universitas Siber Asia, bersama-sama menciptakan dampak positif melalui program CSR dengan tema "Air, untuk Semua" di Teras Bermain Sinau Haura.

Sinau Haura, sebuah teras bermain pra-sekolah di Komplek Kunciran Mas Permai, Tangerang, menjadi arena inovatif di mana anak-anak tidak hanya belajar tentang manfaat air, tetapi juga membangun karakter Islami yang mandiri, cerdas, dan kreatif.

Latar Belakang dan Tujuan Kegiatan

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun