Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Musni Umar: Korupsi Merajalela Akibat Budaya Permisif dan Hedonis

20 Februari 2014   13:17 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:39 103 2

Korupsi merupakan persoalan paling krusial di Indonesia karena telah menjadi budaya. Penghela utama merajalelanya korupsi di Indonesia karena budaya masyarakat yang permisif dansudah hedonis, sehingga mereka yang mempunyai kekuasaan memanfaatkan kekuasaannya untukmemperkaya diridengan menghalalkan segala cara,karena beranggapan bahwa masyarakat tidak akan menghukum jika korupsi. Masyarakat justru akan memberi tempat yang terhormat jika kaya dan suka berderma. Selain itu, kalau pensiun dari jabatan yang disandang, tetap bisa hidup mewah dan bersenang-senang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun